Bawaslu Batanghari selenggarakan Rapat koordinasi Pengawasan Partisipatif

Batanghari – jurnalpolisi.id

Bawaslu Batanghari selenggarakan rapat koordinasi pengawasan yang digelar pada hari senin (21.09.20) pukul14.00 WIB sore

Hadir dalam rapat ini Anggota bawaslu  RI.ketua Bawaslu provinsi jambi. Ketua Bawaslu kabupaten batanghari. Tokoh agama. Tokoh pemuda. Okp. Ormas. Dan media sekabupaten batanghari

Anggota Bawaslu RI dalam sambutannya mengajak seluruh elemen ormas,tokoh pemuda, tokoh agama, OKP.dan media untuk sama sama mengawasi proses pemilu dan mensosialisasikan tentang buruknya pengaruh money politik atau politik uang yg berujung kepada lahirnya sistem pemerintahan yg koruptif

Dan juga dalam sambutannya menegaskan bahwa dalam prose pemilu siapapu. Dilarang melakukan intiminasi terhadap hak pilih seseorang dikarenakan bahwa hak pilih setiap indifidu murni dilindungi oleh konstitusi dan undang undang yang telah diatur oleh negara.

Adapun materi yg diberikan bawaslu batanghari pada kesempatan ini yaitu pengawasan partusipatif dan bagaimana pentingnya masyarakat ikut mengawasi pemilu dan bersama menjaga stabilitas keamanan selama proses penyelenggaraan pilkada nanti untuk menciptakan pilkada yg berkualitas.(kepala Biro.Sbl)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *