JURNAL POLISI

Menu
  • News
  • Bisnis
  • Lifestyle
  • Politik
  • Entertainment
  • Otomotif
  • Techno
  • Sport
Home
News
Polwan Polres Lembata lakukan Kunjungan Ke Warga Pengungsi Erupsi Gunung Ile Lewotolok
News

Polwan Polres Lembata lakukan Kunjungan Ke Warga Pengungsi Erupsi Gunung Ile Lewotolok

Jurnal Polisi 11/12/2020

Lembata – jurnalpolisi.id

 

Terjadinya Erupsi Gunung Ile Lewotolok di Kabupaten  Lembata dimana Negara Indonesia Tengah Mengalami Situasi  Pandemic Covid 19,,Polwan Polres Lembata Mewakili Seluruh Jajaran Polres Lembata Melaksanakan tugas dan Tanggung Jawab salah satunya,: Melaksanakan Pengaturan, Penjagaan, Pengawalan, dan Patroli Kegiatan Masyarakat dan Pemerintah sesuai Kebutuhan,,Perwujudan  Nyata dalam melaksanakan tugas dan Tanggung Jawab.

 

Polwan Polres Lembata Menggelar Kegiatan Kunjungan Ke Warga Pengungsi Erupsi Gunung Ile Lewotolok Jumat 11/12/2020 di beberapa Posko Pengungsian di antaranya ” Posko Utama, Posko SMPN 1 Lewoleba, dan Posko Aula Ankara.
Selanjutnya dalam kunjungannya Beberapa Kegiatan yang dilaksanakan  Polwan Polres Lembata Meliputi :
~ Olahraga  bersama  Anak Anak     Pengungsi seperti :
~ Bernyanyi dan Olah Vokal Bersama.
~ Menari / Bergoyang Bersama.
~ Acara Kuis, Tanya Jawab di seputaran Pengetahuan Umum kepada Anak Anak.
~ Acara Perlombaan berupa :
 – Menari Balon.
 – Menggigit Sendok yang berisi Kelereng
 – Membagikan Snacke Ringan dan Sof       drink, serta Memberikan Hadiah Kepada     Anak  Anak yang meraih Kejuaran dalam   perlombaan tersebut.

 

Rasa empaty para anggota polwan polres lembata di tunjukkan kepada warga pengungsi terbukti dari pelayanan dan perhatiannya serta keikhlasan cara melayani para pemgungsi.

 

Menurut salah satu warga pengungsi yang enggan di sebut namanya ketika di tanya oleh awak media mengatakan, kami sangat senang atas kunjungan dari polwan polres lembata, dan kami walaupun kodisi di pengungsian seperti ini, namun kedatangan polwan kesini kami merasa terhibur, ujar salah satu pengungsi.(Ahmad mas jpn)

 

Share
Tweet
Email
Prev Article
Next Article

Related Articles

Makassar – jurnalpolisi.id

Gelar Safari Jumat Kapolsek Mariso Kunjungi Masjid Di Kelurahan Tamarunang Makassar

Makassar – jurnalpolisi

Polda Sulsel Mengampanyekan Penggunaan Masker

About The Author

Jurnal Polisi

Leave a Reply

Batalkan balasan

Berita Populer

  • Sekda Aceh Timur Tutup Rakor Optimalisasi Anggaran …
    16/01/2021 0
  • 200 Personil BKO Brimob Nusantara Polda NTB …
    18/12/2020 0
  • Seriuskah Dinas Lingkungan Hidup Menangani Sampah Di …
    18/12/2020 0
  • Pemkab Aceh Timur Raih BKN Award 2020
    18/12/2020 0
  • Kapolri Berikan Bintang Bhayangkara Utama kepada Menpan …
    18/12/2020 0

JURNAL POLISI

TEGAS MENGUNGKAP FAKTA DEMI KEADILAN
Copyright © 2021 JURNAL POLISI
JurnalPolisi.id

Ad Blocker Detected

Our website is made possible by displaying online advertisements to our visitors. Please consider supporting us by disabling your ad blocker.

Refresh