Usung Tema Bacarita Kamtibmas Pemda Malra Gelar Bukber
Malra – jurnalpolisi.id Usung Tema Bacarita Kamtibmas Pemerintah Maluku Tenggara (Malra) galar buka puasa bersama (Bukber) di pelataran Masjid Agung Raudha, Jum’at 22/03/2024 Pejabat Bupati Drs. Jasmono dalam sambutan yang dibacakan bahwa pihaknya sangat menyambut baik apa yang menjadi menjadi inisiatif oleh DPD KNPI Malra bersama dengan OKP Cipayung. Menurutnya, buka puasa bersama dengan tersebut…
