Sat Reskrim Polres Kuansing Ungkap Kasus Tindak Pidana Curat
TELUKKUANTAN,- jurnalpolisi.id Sat Reskrim Polres Kuansing berhasil mengungkap kasus tindak pidana Curat (pencurian dengan pemberatan) yang telah meresahkan masyarakat yang terjadi di Kantor Desa Jake Kec. Kuantan Tengah Kabupaten Kuansing pada hari Jumat (1/3/2024) sekira pukul 07.50 WIB. Kapolres Kuansing AKBP Pangucap Priyo Soegito,S.I.K.,M.H., melalui Kasat Reskrim Polres Kuansing AKP Linter Sihaloho, S.H.,M.H mengatakan, “Berdasarkan…
