Polsek Kualuh Hulu Polres Labuhanbatu Laksanakan Pengamanan Kampanye
Labuhan Batu – jurnalpolisi.id Polsek Kualuh Hulu Polres Labuhanbatu melaksanakan kegiatan pengamanan kampanye dan pertemuan terbatas dewan pimpinan cabang Acara tersebut berlangsung Cafe LUR Aek Kanopan. Selasa (16/01/24) Kapolres Labuhanbatu AKBP Dr. BERNHARD L. MALAU, S.I.K., M.H., melalui KasiHumas Polres Labuhanbatu AKP. P. Napitupulu, SH menjelaskan kegiatan kampanye ini merupakan pertemuan terbatas, tatap muka, dan…
