Kapolsek Sungai Sembilan AKP Bonardo Purba, S.H, Beri Himbauan Terkait Menjaga Keamanan Situasi Jelang Pelaksanaan Pemilu 2024.
DUMAI – jurnalpolisi.id Polres Dumai dan Polsek Jajarannya terus hadir ditengah masyarakat untuk melindungi, melayani dan mengayomi masyarakat dengan tulus ikhlas. Serta menghimbau seluruh masyarakat Kota Dumai agar selalu menjaga kondusifitas menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 mendatang, agar pesta demokrasi tersebut dapat terlaksana dengan baik, lancar, aman dan damai. Seperti halnya yang dilaksanakan oleh Polsek…
