Permudah pelayanan Paspor kepada Masyarakat, Kancil Ngapak Kembali di gelar di Banyumas
Banyumas – jurnalpolisi.id Akhir pekan Kantor Imigrasi Cilacap membuka pelayanan Paspor di Kabupaten Banyumas, Minggu (14/1). Layanan rutin yang digelar setiap bulanya atau lebih dikenal masyarakat dengan Layanan Kancil Ngapak ini dilaksanakan di MPP Banyumas. Layanan Kancil Ngapak merupakan layanan pengurusan Paspor baru maupun penggantian Paspor dari Kantor Imigrasi Cilacap yang ditujukan kepada masyarakat yang…
