H M Syukur Serahkan SK Pengangkatan 3.478 Orang PPPK Paruh Waktu
Merangin jurnalpolisi.id. Bupati Merangin H M Syukur didampingi Wabup H A Khafid, Sekda Zulhifni dan unsur Forkopimda Merangin, menyerahkan Surat Keputusan (SK) Pengangkatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu, Rabu (31/12). Penyerahan SK di halaman kantor bupati Merangin tersebut, dilakukan secara simbolis kepada 20 orang perwakilan. Menariknya sekitar 82 orang dari 3.478 orang…
