Pemdes Kadur Gelar Pelatihan Peningkatan Kapasitas Kader Pembangunan Manusia
Kadur, jurnalpolisi.id 11 Juli 2025 — Pemerintah Desa Kadur, Kecamatan Rupat Utara, Kabupaten Bengkalis, menggelar kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas bagi Kader Pembangunan Manusia (KPM), Jumat (11/7). Pelatihan ini dilaksanakan di Aula Kantor Desa Kadur, dengan tujuan untuk memperkuat peran para kader dalam mendukung pembangunan manusia di tingkat desa secara berkelanjutan. Kegiatan dibuka secara resmi oleh…
