Meriahkan Hari Bhayangkara ke-79, Polres Bogor Gelar Dash Run untuk Masyarakat

Bogor, jurnalpolisi.id Polres Bogor menggelar kegiatan Dash Run dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79 pada Sabtu malam, 28 Juni 2025. Kegiatan ini diikuti ratusan peserta dari berbagai kalangan di Kabupaten Bogor. Kapolres Bogor AKBP Rio Wahyu Anggoro, S.H., S.I.K., M.H., bersama jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Bogor memprakarsai kegiatan Dash Run sebagai bentuk…

Read More

Jaga Surabaya Kondusif, TNI-Polri Gelar Patroli Skala Besar Pasca Pengesahan Warga Silat

TANJUNGPERAK – jurnalpolisi.id Aparat gabungan TNI dan Polri menggelar patroli skala besar untuk memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) di wilayah hukum Polres Pelabuhan Tanjung Perak. Kegiatan yang berlangsung sejak Sabtu (28/6/2025) malam hingga Minggu (29/6/2025) dini hari ini digelar sebagai langkah antisipasi pasca kegiatan pengesahan warga baru salah satu organisasi pencak silat di Surabaya….

Read More

Peringatan HUT Ke-120 Desa Bagelen: “Menjaga Warisan, Menata Masa Depan”

Pesawaran – jurnalpolisi.id Desa Bagelen merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-120 dengan penuh semangat dan kebersamaan. Acara yang mengusung tema “Menjaga Warisan, Menata Masa Depan” ini digelar di Lapangan Lebak Bulus, Desa Bagelen, dan dihadiri oleh berbagai tokoh penting serta masyarakat luas. Minggu (29/06/2025) Hadir dalam acara tersebut Kepala Desa Bagelen, Merdi Parmanto, S.Kom., M.Pd.,…

Read More

Forum Masyarakat Pesawaran Bersatu (FMPB) Gelar Tasyakuran Bersama 19 LSM, Rayakan Kemenangan Nanda-Anton

Pesawaran. – jurnalpolisi.id Indonesia Jurnalis — Forum Masyarakat Pesawaran Bersatu (FMPB) bersama 19 organisasi Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) menggelar acara tasyakuran di Kantor Sekretariat FMPB pada Minggu malam, 28 Juni 2025. Kegiatan ini merupakan bentuk syukur atas ditolaknya gugatan sengketa hasil Pilkada Pesawaran 2024-2025 oleh Mahkamah Konstitusi (MK), yang diajukan oleh pasangan Supriyanto–Suriansyah.Ketua Umum FMPB,…

Read More

Ciptakan keamanan dan kelancaran Etafe 3; Polresta Banyuwangi Gelar Pasukan, Amankan Kejurnas Road Race 2025

Banyuwangi – jurnalpolisi.id Ratusan personil Polresta Banyuwangi diterjunkan untuk melakukan pengawalan ketat dan pengamanan kegiatan Balapan Sepeda Kejurnas Road Race 2025 Etape 3, Minggu (29/6/2025). Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol. Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H. yang memimpin langsung dengan melibatkan personil TNI, Polri, Linmas dan kelompok kemasyarakatan lainnya. Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol. Rama Samtama Putra,…

Read More

Sambut Tahun Baru Islam 1447 H, PJ Kepala Desa Lubuk Cuik Gelar Suroan dan Santuni Anak Yatim

Batu Bara, Sumatera Utara – jurnalpolisi.id Dalam rangka menyambut Tahun Baru Islam 1 Muharram 1447 Hijriah, Penjabat (PJ) Kepala Desa Lubuk Cuik, Kecamatan Lima Puluh Pesisir, Kabupaten Batu Bara, menggelar acara Suroan dan kegiatan sosial pada Minggu (29/6/2025) sekitar pukul 11.00 WIB hingga selesai. Kegiatan ini dilaksanakan di halaman rumah Bapak Sabar, salah satu warga…

Read More

Lomba Mewarnai dan Melukis Dalam Rangka HUT Bhayangkara ke-79 Diikuti 160 Peserta

Jakarta – jurnalpolisi.id Sebanyak 160 peserta lomba mewarnai dan melukis dalam rangka Hari Bhayangkara ke-79 memperebutkan juara. Acara tersebut diselenggarakan hari ini di Tebet Eco Park, Jakarta Selatan. Karomultimedia Divisi Humas Polri Brigjen Pol. Gatot Repli Handoko membuka acara tersebut mewakili Kadivhumas Polri. “Kegiatan ini sebagai wujud Polri Untuk Masyarakat dan wadah aspirasi masyarakat untuk…

Read More

Satpam dan Potmas Ikut Ambil Bagian dalam Devile Hari Bhayangkara ke-79 di Monas

Jakarta — jurnalpolisi.id Peringatan Hari Bhayangkara ke-79 yang akan dipusatkan di kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta, pada 1 Juli 2025 mendatang, tak hanya menjadi ajang kebanggaan bagi institusi Kepolisian, tetapi juga menjadi momentum kebersamaan antara Polri dan elemen masyarakat. Salah satu wujudnya adalah keterlibatan langsung para satuan pengamanan (Satpam) dan unsur Potensi Masyarakat (Potmas) lainnya…

Read More

Kapolda Jabar Instruksikan Siaga Malam Minggu, Geng Motor Jadi Sorotan Utama

Bandung — jurnalpolisi.id Mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas di akhir pekan, Kapolda Jawa Barat Irjen Pol. Rudi Setiawan memberikan atensi khusus kepada seluruh Kapolres di wilayah hukumnya untuk meningkatkan kewaspadaan dan patroli malam, terutama setiap Sabtu malam. Penekanan ini disampaikan langsung dalam agenda analisis dan evaluasi (Anev) jajaran Polda Jabar pada Sabtu, 28/06/2025. Kapolda menekankan pentingnya…

Read More