Kepala DPMD Blora Ucapkan Hari Kartini Ke 146 Kepada Perempuan Indonesia
Blora – jurnalpolisi.id Dalam rangka memperingati hari Kartini 21 April 2025 yang ke 146, Kepala Dinas PMD Kabupaten Blora Jawa Tengah, Yayuk Windrati mengucapkan selamat Hari Kartini kepada seluruh perempuan di Indonesia, khususnya bagi segenap perempuan yang ada di Kabupaten Blora. Peringatan Hari Kartini yang diperingati setiap tanggal 21 April 2025 ini merupakan momentum yang…
