Patroli Gabungan Polsek Cibungbulang Bersama Satpol PP dan Warga Cegah Tawuran dan Balap Liar Jelang Sahur
Kabupaten Bogor, jurnalpolisi.id Polsek Cibungbulang, melakukan upaya preventif yakni dengan meningkatkan patroli gabungan bersama Satpol PP dan warga menjelang sahur. Hal tersebut dilakukan untuk mencegah adanya aksi tawuran dan balapan liar kelompok remaja atau pemuda, pada Selasa malam (18/3/2025) mulai pukul 23.00 WIB sampai dini hari pukul 04.30 WIB. Tawuran biasa terjadi dini hari, yang…
