Lapas Banda Aceh Gandeng DLH Tingkatkan Pengelolaan Sampah
Banda Aceh – jurnalpolisi.id Lapas Kelas IIA Banda Aceh dalam meningkatkan efektivitas dalam pengelolaan sampah serta meningkatkan kualitas kebersihan lingkungan, melaksanakan Perjanjian Kerja Sama (PKS) dengan pihak Dinas Lingkungan Hidup Kota Banda Aceh, Kamis (04/12/2025). Kegiatan ini di pusatkan pada kawasan area depan Lapas, yang dimana turut di hadiri secara langsung oleh Kepala Lapas, Edi…
