Satlantas Polresta Balikpapan Amankan Pengendara Freestyle yang Viral di Media Sosial
Balikpapan jurnalpolisi.id Satuan Lalu Lintas Polresta Balikpapan bergerak cepat menindaklanjuti video aksi freestyle dan ugal-ugalan di Jalan Jenderal Sudirman yang viral di media sosial Instagram melalui akun @balikpapances pada 22 November 2025. Aksi membahayakan tersebut menimbulkan keresahan masyarakat dan berpotensi menyebabkan kecelakaan lalu lintas. Kasatlantas Polresta Balikpapan, melalui laporan resminya, menyampaikan bahwa tim unit lantas…
