Pemerintah Kabupaten Taput Ajak Jemaat HKBP Perkuat Kolaborasi Jaga Kebersihan Dan Keindahan Kota Tarutung
Taput jurnalpolisi.id Wakil Bupati Tapanuli Utara Dr. Deni Parlindungan Lumbantoruan, ST., M.Eng, bersama Ketua TP PKK Kabupaten Tapanuli Utara, Ny. Neny Angelina JTP Hutabarat, dan Staf Ahli TP PKK Ny. Lisa Deni Lumbantoruan beserta sejumlah pimpinan perangkat daerah menghadiri Pesta Perak (Ulang Tahun ke-25) HKBP Resort Tarutung Kota serta Pesta Pembangunan Gedung Sekolah Minggu dan…
