Buka Jambore Cabang, Bupati M. Syukur Tekankan Pentingnya Pembentukan Karakter
MERANGIN – jurnalpolisi.idBupati Merangin, M. Syukur secara resmi membuka Jambore Cabang Kwartir Cabang Pramuka Kabupaten Merangin ke-IX tahun 2025 di Bumi Perkemahan Sungai Ulak, Senin (27/10). Kegiatan akbar ini diikuti oleh 810 peserta Penggalang itu bertujuan untuk membentuk karakter, keterampilan, dan semangat persatuan generasi muda Merangin. Dalam sambutannya, Bupati M. Syukur mengapresiasi setinggi-tingginya pelaksanaan jambore…
