Bupati Taput Hadiri Rakornas Percepatan Hilirisasi Komoditas Perkebunan
Tapanuli Utara – jurnalpolisi.id Bupati Tapanuli Utara, Dr. Jonius Taripar Parsaoran Hutabarat, S.Si, M.Si didampingi oleh Sekretaris Dinas Pertanian Kabupaten Tapanuli Utara, Viktor Siagian, SP, M,Si menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Percepatan Pelaksanaan Program Hilirisasi Komoditas Prioritas Perkebunan yang dipimpin oleh Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian dan Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman bertempat di Auditorium…
