Forkopimcam Brondong Lakukan Mediasi Terkait percemaran Limbah yang dilakukan PT.QL.
Lamongan – jurnalpolisi.id Forkopimcam Brondong, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur, melakukan audiensi mediasi antara perwakilan masyarakat Sedayulawas (GENPATRA) dengan PT QL Hasil Laut Sedayulawas. Acara akan dilaksanakan pada Jumat (12/09/2025). Hadir dalam acara tersebut Kapolsek Brondong, Danramil Brondong, Kasatpolairud Polres Lamongan, Camat Brondong, Kepala Desa Sedayulawas, Direktur PT QL Hasil Laut Sedayulawas, serta Koordinator masyarakat Sedayulawas…
