Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW ke-2 di Desa Pangkalan Nyirih Berlangsung Khidmat
Pangkalan Nyirih, jurnalpolisi.id Kamis (11/9/2025) – Dalam suasana penuh kehangatan dan kekhusyukan, masyarakat Desa Pangkalan Nyirih memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H/2025 M yang digelar di halaman Masjid Nurul Ikhsan, Dusun 1 Sei Yap Tengah. Acara yang berlangsung pada malam Jum’at pukul 20.30 WIB tersebut mengusung tema: “Menteladani serta Meningkatkan Kecintaan Kita kepada Rasulullah…
