Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Komsos di Kelurahan Batu Panjang
Rupat, Kamis 11 September 2025 – jurnalpolisi.id Babinsa Koramil 04/Rupat bersama Koptu Budi Irawan melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di Kelurahan Batu Panjang, Kecamatan Rupat, Kabupaten Bengkalis. Kegiatan dimulai pukul 09.00 WIB hingga selesai. Adapun maksud dan tujuan dari kegiatan Komsos ini adalah: Kegiatan Komsos berjalan dengan lancar, aman, dan penuh keakraban antara Babinsa bersama…
