Lapas Kelas IIA Banda Aceh Mengelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara ke-77 Tahun 2025.
Banda Aceh, jurnalpolisi.id Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banda Aceh melaksanakan Upacara Peringatan Hari Bela Negara ke-77 Tahun 2025. Kegiatan berlangsung di Lapangan Upacara Lapas Kelas IIA Banda Aceh dan diikuti oleh seluruh pegawai serta warga binaan pemasyarakatan, Jumat (19/12/2025). Pada pelaksanaan upacara tersebut, Kamsiono selaku Plh.Kalapas Kelas IIA Banda Aceh (Kasi Giatja) bertindak sebagai…
