Polresta Balikpapan Gelar Puluhan Perlombaan Meriahkan HUT ke-80 RI

Balikpapan – jurnalpolisi.id Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Polresta Balikpapan bersama Bhayangkari Cabang menggelar berbagai perlombaan yang berlangsung meriah di halaman Mapolresta Balikpapan, Minggu (18/8/2025). Kegiatan diawali dengan apel kesiapan yang dipimpin langsung oleh Kapolresta Balikpapan, Kombes Pol Anton Firmanto, S.H., S.I.K., M.Si., dilanjutkan senam kesegaran jasmani bersama Studio Senam…

Read More

Keseruan Pawai Bersama Meriahkan Apel HUT RI Ke-80 di Desa Pancur Jaya

Pancur Jaya, jurnalpolisi.id 17 Agustus 2025 – Upacara memperingati detik-detik Proklamasi Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia di Desa Pancur Jaya berlangsung khidmat dan penuh makna. Kegiatan yang dipusatkan di lapangan desa tersebut dipimpin langsung oleh Pj. Kepala Desa Pancur Jaya, dr. Nelya Sasmita, yang bertindak sebagai inspektur upacara. Upacara berjalan dengan tertib,…

Read More

Kapolres Balikpapan Ajak Personil dan Keluarga Semarakkan HUT ke 80 RI

Balikpapan – jurnalpolisi.id Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Polresta Balikpapan menggelar berbagai perlombaan yang diikuti oleh personel beserta keluarga di halaman Mapolresta Balikpapan, Minggu (18/8/2025). Kapolres Balikpapan Kombes Pol Anton Firmanto SH SIK MSi dalam sambutannya menyampaikan apresiasi atas partisipasi seluruh jajaran Polresta Balikpapan yang hadir bersama keluarga untuk turut…

Read More

Bupati Tanggamus Drs Moh Saleh Asnawi Pimpin Upacara HUT RI Ke 80

Tanggamus– jurnalpolisi.id Bupati Tanggamus Drs Moh Saleh Asnawi.MA.MH. pimpin upacara peringatan hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 80 pada Minggu 17/8/2025 peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tersebut berlangsung di Lapangan Merdeka, Kelurahan Kuripan, Kecamatan Kota Agung Kabupaten Tanggamuss Lampung Pengibaran Sang Saka Merah Putih dilakukan oleh Paskibraka Kabupaten Tanggamus yang terdiri dari Fatih Bumi…

Read More

Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Uang dan Gadget di Klinik Satelit Bontang

Bontang – jurnalpolisi.id Jajaran Polres Bontang berhasil mengungkap kasus pencurian dengan pemberatan yang terjadi di Klinik Satelit 1, Jalan Imam Bonjol, Kelurahan Tanjung Laut, Kecamatan Bontang Selatan. Seorang pria berinisial MF (31) ditangkap di rumahnya pada Minggu (17/8/2025) dini hari. Kasus ini terungkap setelah pihak klinik pada Jumat (1/8/2025) pagi mendapati pintu laboratorium dalam keadaan…

Read More

Peringatan HUT Ke-80 RI, Bupati Humbahas Ajak Masyarakat Bersatu Dukung Pembangunan

Humbahas – jurnalpolisi.id Peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2025 yang mengusung tema “Bersatu Berdaulat, Rakyat Sejahtera, Indonesia Maju” menjadi momentum penting bagi Kabupaten Humbang Hasundutan. Tema tersebut mencerminkan semangat bangsa untuk bersatu padu mendukung kemajuan Indonesia, sekaligus menjadi pengingat bagi seluruh masyarakat Humbang Hasundutan untuk terus bergerak maju bersama dalam pembangunan…

Read More

Khidmat dan Sukses, Upacara HUT ke-80 RI di Ponpes Tahfidz Qur’an Al Barokah Walhikmah

Merangin, jurnalpolisi.id Minggu, 17 Agustus 2025 Upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia di Pondok Pesantren Tahfidz Qur’an Al Barokah Walhikmah, Pulau Kemang, Kelurahan Dusun Bangko, Kecamatan Bangko, berlangsung khidmat dan sukses. Bendera Merah Putih berkibar gagah di langit Merangin, diiringi semangat para santri yang mengikuti jalannya upacara dengan penuh kekhusyukan. Momentum hari…

Read More

Pentas Musik Acara Tasyakuran Hari Kemerdekaan RI Ke 80 Dan Sedekah Bumi Gemparkan Desa Gagaan

Blora. – jurnalpolisi.id Malam itu di Desa Gagaan Kecamatan Kunduran Kabupaten Blora Jawa Tengah tepatnya di halaman rumah kepala Desa Gagaan suasananya tidak seperti hari – hari biasa, kali ini halaman rumah tersebut berjejal dipenuhi oleh kehadiran para warganya. Sekilas pandang tampak wajah – wajah ceria yang memancar dari raut muka yang menghiasi kehadirannya di…

Read More

Polres Paser dan Bulog Gelar Pasar Murah di Paser Belengkong, Disambut Antusias Warga

Paser jurnalpolisi.id Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Polres Paser bekerja sama dengan Bulog Kabupaten Paser menggelar Gerakan Pangan Murah di Kecamatan Paser Belengkong, Minggu (17/8/2025). Kegiatan yang dipusatkan di halaman Pasar Desa Pasir Belengkong, Jl. Sultan Adam RT 008 ini mendapat sambutan hangat dari masyarakat. Sejak pagi, sekitar 150 warga…

Read More