Rehab Rumah Dinas Kapolres Batanghari Terkesan Asal Jadi

Batanghari – jurnalpolisi.id

Rehabilitasi Rumah Dinas Kapolres Kabupaten Batanghari Bersumber Dari Anggaran Dana APBD Tahun 2025.

Terlihat Dari Pantauan Awak Media Saat turun kelapangan pada Tanggal 31Desember 2025, Rumah Tersebut Baru usai Dikerjakan.

Ketika Di periksa Oleh Beberapa Awak media di Bagian Luar dan dalam Rumah Tersebut Menemukan Beberapa Aitem Kejanggalan Diantaranya Bahan Bangun Diduga Masih Memakai Bahan Yang lama Seperti Komsen, Kaca, Keramik yang tidak Serasi warnanya dan juga ada yg sdh Gompel.

Dinding Dibagian Luar dan dalam saat Diraba Diketok Bergetar Seolah-olah Bahan Dari Triplek, Bukan dari Batu yang sudah di Plaster.

Rehabilitasi Rumah Dinas Kapolres Batanghari yang menelan Anggaran Begitu Besar Diduga Pengerjaannya Jelas Tidak Sesuai Spesifikasi yang Sudah Ditentukan.
Masyarakat Bersama pihak sosial kontrol Meminta Kepada Tim Pemeriksaan Rehab Bangunan Rumah Dinas Kapolres Batanghari, seperti BPK, DPRD dan pihak lainnya, Agar Memeriksa Lebih Extra Terkait pembangunan proyek Khususnya Di Kabupaten Batanghari.

Papan Pagu informasi Bertuliskan.
Pemerintah Kabupaten Batanghari Dinas Pekerjaan Umum Dan Tata Ruang.
Pekerjaan: Rehabilitasi Rumah Dinas Kapolres Kabupaten Batanghari.
Nomor Kontrak:640/36/Kont/Apbd/Ck_Putr/2025. Tanggal Kontrak: 26 Agustus 2025.
Nilai Kontrak: Rp.909.484.706.00
Lokasi: Kec.Muarabulian Kab.Batanghari
Waktu Pelaksanaan: 120 Hari Kalender
Kontraktor Pelaksana: PT. Optima Karya Esa. Konsultan Pengawas: CV. Graha Cipta Konsultant.

(Sabili)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *