Tasyakuran Warga Baru PSHT Kelurahan Tanjung Kapal Berlangsung Khidmat dan Meriah
Rupat, jurnalpolisi.id 10 Agustus 2025 – Perguruan Pencak Silat Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) Kelurahan Tanjung Kapal, Kecamatan Rupat, Kabupaten Bengkalis, menggelar kegiatan tasyakuran warga baru pada Minggu pagi, 10 Agustus 2025, bertempat di Balai Perguruan PSHT Jalan PU RT 12 RW 06. Acara dimulai pukul 09.30 WIB dan berlangsung hingga selesai. Kegiatan ini dihadiri…
