Satlantas Polres Aceh Barat Gencar Tertibkan Knalpot Brong Demi Kenyamanan Masyarakat
Meulaboh – jurnalpolisi.id Satuan Lalu Lintas Polres Aceh Barat mengamankan sejumlah pengendara yang menggunakan knalpot brong di Kota Meulaboh. Senin ( 05/05/2025) malam. Penindakan ini dilakukan guna menindaklanjuti keluhan masyarakat terkait maraknya pengendara ugal-ugalan yang menggunakan knalpot brong atau bogar dan mengganggu kenyamanan, khususnya pada malam hari, Polres Aceh Barat melalui Satuan Lalu Lintas menggelar…
