Musrembang RKPD 2026 Dua Kecamatan di Maluku Tenggara Memiliki Kesamaan Karakteristis
Langgur,: jurnalpolisi.id Memiliki karakterristis yang hampir sama, Bupati Maluku Tenggara M. Thaher Hanubun sebut ada dua Kecamatan yang masih sangat minim pembangunan diwilayah kerjanya. Berdasarkan data statistik menunjukan bahwa kedua kecamatan masih sangat membutuhkan sentuhan pembangunan. Kapasitas wilayah insfrastuktur adalah hal yang menjadi prioritas. “Jadi ini adalah dua kecamatan yang memiliki Karakteristis yang hampir sama,”sebut…
