Polres Garut Ungkap Aksi Curanmor Bersenjata: 3 Pelaku Diamankan, 8 Sepeda Motor Disita
Garut, 29/04/2025 – jurnalpolisi.id Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Garut kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga kondusifitas wilayah hukum dengan mengungkap kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang disertai senjata tajam dan senjata replika. Aksi kriminal yang terjadi pada Minggu, 06/04/2025 sekira pukul 19.00 WIB di Jl. Mayor Syamsu No. 03, RT 003/RW 002, Kelurahan Jayaraga, Kecamatan…
