Jejak Rekayasa di Sekolah Negeri: Dugaan Penyelewengan Dana BOS oleh Kepala SMAN 5
Padangsidimpuan, jurnalpolisi.id Selama tiga tahun terakhir, dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) senilai miliaran rupiah mengalir ke SMAN 5 Padangsidimpuan. Namun, aliran dana itu kini disorot. Sejumlah LSM dan aktivis menduga dana tersebut tidak digunakan sebagaimana mestinya. Kepala sekolah dituding mengelola anggaran secara tertutup dan menyusun laporan pertanggungjawaban fiktif. Solah Siregar, Sekretaris LSM Bangsa Institute, menunjukkan…
