BPR BKK Purwokerto Diminta Garap Segmen Petani dan Pelajar
Banyumas,- jurnalpolisi.id Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Badan Kredit Kecamatan (BKK) Purwokerto menggelar Forum Group Discussion (FGD) PT BPR BKK Purwokerto di Aula BPR BKK Cabang Purwokerto Timur kemarin. FGD ini bertujuan untuk membahas secara lebih mendalam mengenai kegiatan usaha dan peluang bisnis, serta berbagi informasi termasuk tentang perikatan dan tindak pidana korupsi. Pada kesempatan ini…
