Polsek Long Ikis Gelar Jumat Berbagi, Bagikan Sarapan Bubur Gratis untuk Warga
PASER jurnalpolisi.id Polsek Long Ikis kembali menggelar program sosial Jumat Berbagi dengan membagikan sarapan bubur gratis kepada warga di Desa Atang Pait, Kecamatan Long Ikis, Kabupaten Paser, Jumat (5/12/2025). Kegiatan yang memasuki minggu ke-12 ini berlangsung di Warung Bubur RT 002 mulai pukul 08.45 Wita. Program Jumat Berbagi merupakan agenda rutin Polsek Long Ikis yang…
