Kapolsek Polut Laksanakan Jum’at Curhat Bersama Masyarakat
Takalar – jurnalpolisi.id Polsek Polongbangkeng Utara (Polut) jajaran Polres Takalar Polda Sulawesi Selatan melaksanakan kegiatan Jum’at Curhat sebagai wadah bagi masyarakat menyampaikan secara langsung terkait keluhannya kepada polisi dan diterima langsung oleh Kapolsek Polongbangkeng Utara Iptu Muh. Faisal Akbar, bertempat di Dusun Parang Baddo, Desa Parang Baddo, Kecamatan Polongbangkeng Utara, Kabupaten Takalar, Jum’at 30/08/2024. Kehadiran…
