Kapolresta Banyuwangi bersama Forkopimda Gelar Tasyakuran Dalam Rangka Peringatan HUT Kemerdekaan Ke-79
BANYUWANGI – jurnalpolisi.id Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol Nanang Haryono, S.H., S.I.K., M.Si bersama Forkopimda , Lintas sektor, Tokoh agama, Tokoh Masyarakat dan elemen masyarakat lainnya mengikuti Tasyakuran dalam rangka Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke – 79 di RTH TMP Wisma Raga Satria Banyuwangi . Jumat (16/8) Bupati Ipuk Festiyandani dalam acara tersebut menyampaikan bahwa Tasyakuran…
