Ditpolairud Polda Banten Evakuasi Temuan Mayat yang Diduga WNA di Pantai Anyer
Serang – jurnalpolisi.id Ditpolairud Polda Banten melakukan evakuasi penemuan Mayat tanpa identitas yang diduga Warga Negara Asing (WNA) ditemukan di Pantai Marbella Anyer, Kecamatan Anyer, Kabupaten Serang pada Jumat (02/08/2024). Saat ditemukan pada celana Mr X terikat sebuah botol yang berisi kertas bertuliskan tangan bahasa Inggris dan bahasa Indonesia. Saat dikonfirmasi Dirpolairud Polda Banten Kombes…
