Berlangsung Khidmat; Kapolresta Banyuwangi Mengikuti Rangkaian Peringatan Hari Pahlawan
Banyuwangi – jurnalpolisi.idPeringatan Hari Pahlawan 10 November 2025 di Banyuwangi berlangsung dengan penuh penghormatan dan refleksi. Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H., melaksanakan kegiatan bersama jajaran Forkopimda, di antaranya Bupati Banyuwangi Hj. Ipuk Fiestiandani, S.Pd., M.KP., Wakil Bupati Ir. H. Mujiono, M.Si., Danlanal Banyuwangi Letkol Laut (P) M. Puji Santosa, M.Sc.,…
