Jurnal Polisi

Gegana Brimob Kaltim Sambangi Beberapa Gereja di Balikpapan, Jamin Ibadah Aman

Balikpapan jurnalpolisi.id Dalam rangka menjamin kelancaran dan keamanan rangkaian ibadah, Detasemen Gegana Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur mengerahkan seluruh kemampuan terbaiknya untuk menggelar Patroli di sejumlah gereja prioritas di wilayah Kalimantan Timur. Aksi cepat dan terukur ini merupakan bagian integral, yang bertujuan utama menciptakan kondisi aman dari ancaman, memberikan ketenangan penuh bagi umat Kristiani dalam…

Read More

Kecelakaan di Jalan Cipto Mangunkusumo Bontang, Polisi Amankan Pengemudi dan Truk untuk Penyelidikan

Bontang jurnalpolisi.id Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bontang mengungkap kronologi awal kecelakaan lalu lintas yang terjadi di Jalan Cipto Mangunkusumo, Kelurahan Gunung Elai, Kecamatan Bontang Utara, pada Minggu (9/11/2025) sekitar pukul 00.30 WITA. Insiden ini melibatkan sebuah truk Mitsubishi KT 8718 DL dan sepeda motor Yamaha NMAX KT 6365 QK yang dikendarai dua pelajar berusia…

Read More

Sinergi Tiga Pilar Megamendung Gelar Apel KRYD untuk Jaga Kondusivitas Wilayah

Kabupaten Bogor, jurnalpolisi.id Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), jajaran Tiga Pilar Kecamatan Megamendung menggelar Apel Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) pada Sabtu malam, 8 November 2025. Kegiatan ini berlangsung di Lapangan Parkir Masjid Harakatul Jannah, Jalan Raya Puncak, Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor. Apel gabungan tersebut bertujuan memperkuat sinergi antara TNI, Polri, dan…

Read More

Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol. Rama Samtama Putra, Mebacakan puisi Bertema Kepahlawanan di Taman Blambangan Terasa Berbeda

Banyuwangi, – jurnalpolisi.id Suasana Car Free Day (CFD) di Taman Blambangan, Banyuwangi, pada Minggu pagi (9/11) terasa berbeda. Di tengah riuhnya warga yang berolahraga dan berekreasi, Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol. Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H. tampil membacakan puisi bertema kepahlawanan, sebagai bentuk penghormatan kepada para pahlawan bangsa menjelang peringatan Hari Pahlawan 10 November. Dengan…

Read More

Tim RAGA Polres Kuansing Gelar Patroli Malam, Wujudkan Kota Taluk Kuantan yang Aman dan Kondusif

KUANTANSINGINGI,— jurnalpolisi.id Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat pada malam hari, Tim RAGA Polres Kuantan Singingi melaksanakan kegiatan Patroli Malam di sejumlah titik strategis wilayah Kota Taluk Kuantan, Sabtu malam (8/11/2025) Patroli dilaksanakan berdasarkan Pasal 14 Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia, di mana Polri bertugas menjalankan fungsi turjawali (pengaturan,…

Read More

Respons Cepat Batalyon B Brimob Kaltim Padamkan Kebakaran Hebat di Samarinda Seberang

SAMARINDA jurnalpolisi.id Tim Respon Bencana Batalyon B Pelopor Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur bergerak cepat menanggulangi musibah kebakaran yang melanda di Jalan KH. Harun Nafsi, Rapak Dalam, Samarinda Seberang, Kota Samarinda, pada Sabtu malam (08/11/2025). Kejadian nahas ini menghanguskan sejumlah kios dan menimbulkan kerugian material yang signifikan. Berkat kesigapan aparat dan kerjasama tim pemadam, api…

Read More

Polres Kuansing Gelar Kegiatan Kepolisian yang Ditingkatkan (KRYD) untuk Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif di Wilayah Hukum Kuansing

KUANTANSINGINGI,— jurnalpolisi.id Dalam rangka mengantisipasi potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Polres Kuantan Singingi melaksanakan Kegiatan Kepolisian yang Ditingkatkan (KRYD) pada Sabtu malam, (8/11/2025). Kegiatan ini diawali dengan apel gabungan di Mapolsek Kuantan Tengah yang dipimpin oleh Kabag Ren Polres Kuansing AKP Akmal, S.E., dan diikuti oleh para perwira serta personel regu siaga. Dalam…

Read More

Festival Ngopi Sepuluh Ewu 2025 Meriah, Kapolresta Banyuwangi Ngopi Bareng Warga di Desa Adat Kemiren

Banyuwangi – jurnalpolisi.id Ribuan warga memadati Desa Adat Kemiren, Kecamatan Glagah, dalam Festival Ngopi Sepuluh Ewu 2025, Sabtu malam (8/11/2025). Tradisi masyarakat Using ini kembali menghadirkan suasana hangat kebersamaan lewat ritual ngopi massal. Acara turut dihadiri Bupati Banyuwangi Hj. Ipuk Fiestiandani, S.Pd., M.KP., Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H., Dandim 0825…

Read More

Personel Batalyon A Brimob Kaltim Patroli di Tempat Ibadah Gereja, Ciptakan Rasa Aman Bagi Jemaat

BALIKPAPAN jurnalpolisi.id Personel Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim Laksanakan Patroli di Tempat Ibadah Gereja, Ciptakan Rasa Aman Bagi Jemaat. Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, personel Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim melaksanakan kegiatan patroli di sejumlah tempat ibadah gereja yang berada di wilayah Kota Balikpapan, pada Minggu pagi (9/11/2025). Petugas…

Read More