Polsek Jajaran Polres Kuansing Gencarkan Patroli dan Sosialisasi Cegah Karhutla
KUANTANSINGINGI,– jurnalpolisi.id Dalam rangka mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan (Karhutla), jajaran Polsek di bawah Polres Kuantan Singingi Polda Riau secara serentak melaksanakan kegiatan patroli, sosialisasi, serta upaya preemtif dan preventif di wilayah hukumnya masing-masing pada Kamis (6/11/2025). Kegiatan tersebut merupakan tindak lanjut dari arahan Kapolres Kuantan Singingi AKBP R. Ricky Pratidiningrat, S.I.K., M.H., yang…
