Jurnal Polisi

Tegas KRYD Polsek Polen Amankan Belasan Liter Miras Ilegal Di Malam Hari.

NTT, jurnalpolisi.id Kepolisian Sektor (Polsek) Polen melaksanakan Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) Tahun 2025 di depan Mapolsek Polen, Kecamatan Polen, Kabupaten Timor Tengah Selatan, pada Sabtu (1/11/2025) malam. Operasi ini berlangsung mulai pukul 18.00 hingga 21.00 Wita dan dipimpin langsung oleh Pamapta III Aipda Yulius Halla, Kanit Reskrim Aipda Charles Missa, serta Kanit Samapta Aipda…

Read More

Zero Polsek Mollo Selatan Kembali Sita Ratusan Liter Miras Ilegal Dalam Giat KRYD.

NTT, jurnalpolisi.id Kepolisian Sektor (Polsek) Mollo Selatan kembali menggelar Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) Tahap II Tahun 2025 di wilayah hukumnya, Sabtu (1/11/2025) pagi. Kegiatan yang berlangsung di Jalan Timor Raya, Desa Biloto, Kecamatan Mollo Selatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Mollo Selatan, AKP Basilius Don Rena, bersama personel Polsek Mollo Selatan. Pelaksanaan kegiatan tersebut…

Read More

Karate Sirkuit II Inkanas Balikpapan 2025: Cetak Generasi Muda Tangguh, Sportif, dan Berprestasi

Balikpapan jurnalpolisi.id Sebagai upaya pembinaan dan pengembangan potensi olahraga bela diri di kalangan generasi muda, Inkanas (Institut Karate-Do Nasional) Kota Balikpapan menggelar Karate Sirkuit II Tahun 2025 di Aula Kelurahan Gunung Bahagia, Kecamatan Balikpapan Selatan, Sabtu (1/11/2025). Kegiatan yang mengusung tema “Dengan Sportivitas, Disiplin, dan Prestasi Membentuk Karateka Tangguh untuk Inkanas Emas” ini diikuti sekitar…

Read More

Bangun Kamtibmas Swakarsa, Polresta Balikpapan Sambangi Poskamling dan Tokoh Masyarakat di Balikpapan Timur

Balikpapan jurnalpolisi.id Dalam rangka memperkuat kemitraan antara kepolisian dan masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban, Satuan Pembinaan Masyarakat (Sat Binmas) Polresta Balikpapan bersama jajaran Polsek Balikpapan Timur menggelar kegiatan “Pembinaan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat” bertajuk Bangun Kamtibmas Swakarsa Bersama Kaposkamling Jelang Malam Minggu, Sabtu (1/11/2025) malam. Kegiatan ini juga menjadi bagian dari rangkaian peringatan Hari…

Read More

Polresta Balikpapan Gelar Apel Skala Besar Jelang Malam Minggu, Tegaskan Patroli Humanis dan Dialogis Cegah Gangguan Kamtibmas

Balikpapan jurnalpolisi.id Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di Kota Balikpapan menjelang akhir pekan, Polresta Balikpapan menggelar Apel Skala Besar di halaman Mapolresta Balikpapan, Jalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Kelandasan Ulu, Kecamatan Balikpapan Selatan, pada Sabtu malam (1/11/2025) pukul 23.00 WITA. Apel dipimpin langsung oleh Kabag Ops Polresta Balikpapan Kompol Jajat Sudrajat, S.H.,…

Read More

Kebakaran di Prona 3 Balikpapan 2 MD, Batalyon A Brimob Kaltim Gerak Cepat Padamkan Api

BALIKPAPAN jurnalpolisi.id Kebakaran hebat melanda kawasan padat penduduk di Jalan Prona 3, Kelurahan Sepinggan, Balikpapan Selatan, pada Minggu (2/11/2025), subuh. Api diketahui mulai berkobar sekitar pukul 04.30 WITA, dan menghanguskan satu rumah warga. Tim Respons Bencana Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim menerima laporan kebakaran dan segera mengerahkan personel untuk membantu proses pemadaman api. “Tim…

Read More

Pertama Kalinya Kapolres Tanggamus Kunjungan Di Pematang Sawa Bagian Selatan Terima Hibah Tanah Untuk Pembangunan Pos Polisi Martanda

Tanggamus– jurnalpolisi.id Dalam rangka mempererat silaturahmi dan menjaga situasi keamanan di wilayah pesisir, Kapolres Tanggamus AKBP Rahmad Sujatmiko, S.I.K., M.H. melaksanakan kegiatan Ngobarmas (Ngopi Bareng Kamtibmas) bersama masyarakat di Pekon Martanda, Kecamatan Pematang Sawa, Jumat 31 Oktober 2025. Kemarin Kegiatan tersebut menjadi bagian dari program kerja Polres Tanggamus untuk menjalin komunikasi langsung dengan masyarakat di…

Read More

Pidato Wilson Lalengke, Momentum Meningkatkan Peran PBB Atas Krisis Kemanusiaan Global

Oleh: Syaefudin Simon (Kolumnis/Penulis Satupena) Jakarta – jurnalpolisi.id Suara Indonesia menggema di PBB. Dunia pun bersorak, kagum dan bangga kepada Indonesia. Negara-negara yang hadir di markas besar PBB New York tersebut bangga bukan karena sebuah resolusi yang disahkan — melainkan bangga karena suara lantang yang datang dari Indonesia; suara nurani yang menembus sekat diplomasi global….

Read More

Peresmian Jalan Pembangunan Perbatasan Desa Bringkeng-Grugu, Wujud Solidaritas Masyarakat.

Cilacap- jurnalpolisi.id Bringkeng, Pembangunan infrastruktur jalan penghubung antara Desa Bringkeng dan Desa Grugu resmi ditandai dengan acara syukuran pada hari Sabtu (1/11/2025). Proyek pembangunan jalan ini memiliki anggaran kurang lebih Rp500 juta dengan volume jalan sepanjang 720 meter, lebar 3,5 meter, dan ketebalan 0,15 meter, dari Angaran APBN. Acara syukuran yang berlangsung khidmat tersebut menjadi…

Read More