Jurnal Polisi

Kelangkaan Material Pasir Ancam Pembangunan, Anggota DPRD Bengkalis Akan Rapat Bersama Gubernur Riau

Rupat – jurnalpolisi.id Kelangkaan material pasir di Kecamatan Rupat, Kabupaten Bengkalis, kini menjadi perhatian serius berbagai pihak. Kondisi ini dinilai telah menghambat sejumlah proyek pembangunan di wilayah tersebut. Anggota DPRD Kabupaten Bengkalis dari Fraksi PKB, Hardianto (Asek), yang merupakan wakil rakyat dari Daerah Pemilihan (Dapil) 6 Rupat dan Rupat Utara, mengaku banyak menerima keluhan dari…

Read More

Personel Satlantas Polresta Banyuwangi, Melayani Masyarakat di KB Samsat Banyuwangi Dengan Humanis

Banyuwangi – jurnalpolisi.idPolresta Banyuwangi terus meningkatkan pelayanan optimal kepada masyarakat, khususnya dalam pengurusan dokumen kendaraan bermotor di Kantor Bersama (KB) Samsat Banyuwangi, Sabtu (01/11/2025). Kapolresta Banyuwangi Kombespol Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H., melalui Kasat Lantas Kompol Elang Prasetyo, S.I.Kom., M.H., menegaskan pihaknya telah meluncurkan program “Polantas Menyapa, Hadir Melayani Masyarakat” sebagai wujud pelayanan prima…

Read More

Satgas Pangan Polres Karimun Monitoring Stabilitas Harga Beras

Karimun, Sabtu (1/11/2025) — jurnalpolisi.id Dalam upaya menjaga stabilitas harga beras di wilayah Kabupaten Karimun agar tetap sesuai dengan Harga Eceran Tertinggi (HET), Satuan Tugas (Satgas) Pangan Polres Karimun melaksanakan kegiatan monitoring terhadap harga beras medium dan premium di sejumlah toko dan distributor setempat. Kegiatan tersebut dipimpin oleh IPTU Jogi M.P. Sagala, S.Tr.K., selaku Kanit…

Read More

Polres Mahakam Ulu Gelar Program Jumat Curhat DI Kampung long Melaham , Dengarkan Aspirasi Dan Perkuatb Kemitraan Dengan Masyarakat

mahakam ulu -jurnalpolisi.id Polres Mahakam Ulu kembali melaksanakan kegiatan “Jum’at Curhat” sebagai wadah komunikasi langsung antara pihak kepolisian dan masyarakat, yang digelar pada Jum’at (31/10/2025) bertempat di Aula Kantor Petinggi Kampung Long Melaham, Kecamatan Long Bagun, Kabupaten Mahakam Ulu. Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolres Mahakam Ulu AKBP Eko Alamsyah, A.Md., S.H., M.H., didampingi Ps. Kasat…

Read More

Personel Polres Mahakam Ulu Raih Prestasi Di Kejuaraan Nasional Tinju Amatir Indonesia 2025

Mahakam ulu – jurnalpolisi.id Salah satu personel Polres Mahakam Ulu kembali menorehkan prestasi membanggakan di tingkat nasional. Bripda Nikolaus Balu Lawing, yang berdinas sebagai Banit I Sat Intelkam Polres Mahakam Ulu, berhasil meraih medali perunggu (Bronze Medal) pada ajang Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Tinju Amatir Indonesia 2025. Kegiatan tersebut diselenggarakan di GOR Jodjokodi Convention Center, Kota…

Read More

Polantas Menyapa, Polres Bondowoso Beri Layanan Prima dengan ‘CEKATAN’

BONDOWOSO – Jurnalpolisi.idUpaya pelayanan Kepolisian untuk masyarakat yang cepat dekat dan bersahabat terus dilakukan oleh Polres Bondowoso Polda Jawa Timur (Jatim). Dalam program Polantas Menyapa, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bondowoso Polda Jatim terus berinovasi demi memaksimalkan pelayanan kepada masyarakat tersebut. Kali ini inovasi itu diberi nama ‘CEKATAN’ atau Cek Fisik Kendaraan Tanpa Datang, khusus…

Read More

Polres Mahakam Ulu Gekar Patroli KRYD Cegah Gangguan Kamtibmas

mahakam ulu – jurnalpolisi.id Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah hukum Polres Mahakam Ulu, personel Polres Mahakam Ulu melaksanakan kegiatan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) pada Kamis malam (30/10/2025) mulai pukul 21.00 hingga 00.00 WITA. Kegiatan patroli tersebut difokuskan pada upaya pencegahan tindak pidana seperti premanisme, pencurian dengan pemberatan (Curat), pencurian…

Read More

Satpolairud Polresta Samarinda Gelar Gerakan Pangan Murah, Warga Sambut Antusias

samarinda – jurnalpolisi.id Dalam upaya membantu masyarakat mendapatkan bahan pokok dengan harga terjangkau serta menjaga stabilitas pasokan dan harga pangan, Satpolairud Polresta Samarinda menggelar kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) di Jl. Bhineka 1, RT. 06, Kel. Sungai Keledang, Kec. Samarinda Seberang. Kegiatan ini berlangsung dengan antusiasme tinggi dari masyarakat. Sebanyak 1,5 ton beras atau setara…

Read More

Kapolres Paser Gelar Rapat Koordinasi dan Survei Lokasi Integrasi Budidaya Jagung Menuju Swasembada Pangan Mandiri

paser – jurnalpolisi.id Dalam upaya mendukung program Asta Cita Presiden Republik Indonesia di bidang ketahanan pangan, Kapolres Paser AKBP Novy Adi Wibowo, S.I.K., M.H. memimpin langsung kegiatan Rapat Koordinasi dan Survei Lokasi Integrasi Budidaya Jagung di Kabupaten Paser, Kalimantan Timur, pada Jumat (24/10/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA bertempat di Ruang Vicon Polres Paser, dihadiri…

Read More