Jurnal Polisi

Pelantikan Dewan Hakim dan Majelis Hakim MTQ Ke-49 Tingkat Kecamatan Rupat Berlangsung Khidmat

Rupat, jurnalpolisi.id 19 Oktober 2025 – Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Ke-49 Tingkat Kecamatan Rupat, Kabupaten Bengkalis Tahun 1447 H/2025 M resmi memasuki tahap awal dengan dilantiknya Dewan Hakim dan Majelis Hakim. Prosesi pelantikan berlangsung khidmat di Aula I Kantor Camat Rupat, Jalan Pelajar, Kelurahan Batupanjang, pada Minggu malam (19/10) pukul 20.15 WIB. Acara pelantikan ini…

Read More

Bupati Labusel Hadiri Kegiatan Konsultasi Konreg PDRB- ISE, Di Medan Dorong Penguatan Data Sinergi Ekonomi Pembangunan Daerah.

Dalam upaya untuk mendorong ekonomi pemerintah daerah Labuhanbatu Selatan tentu harus ada koordinasi dan sinergiantara pemerintah/ kota dengan pemerintah provinsi Sumatra Utara bupati Labusel Fery Sahputra Simatupang, menghadiri kegiatan Konsultasi Regional Produk Domestik Regional Bruto-Indikator Sosial Ekonomi Konreg PDRB-ISE se-Sumatera utara Tahun 2025 yang diselenggarakan di Hotel Santika Premiere Dyandra, Medan. Kegiatan tersebut dibuka oleh…

Read More

Peringatan Hari Jadi ke-80 Kabupaten Labuhanbatu, Semangat Gotong Royong dan Penghargaan untuk Tokoh Inspiratif.

Labuhan batu jurnalpolisi.id Bupati Labuhanbatu, dr. Hj. Maya Hasmita, Sp.OG. dan Wakil Bupati H.Jamri ST mengucapkan terima kasih kepada ketua panitia dan seluruh panitia yang telah sukses melaksanakan rangkaian kegiatan peringatan hari jadi ke-80 Kabupaten Labuhanbatu. Peringatan ini diselenggarakan di Lapangan Ika Bina Rantauprapat dan dimeriahkan dengan berbagai pertunjukan seni dan budaya, tepatnya di Lapangan…

Read More

Remaja 14 Tahun Ditemukan Tewas Tenggelam di Perairan Banua Patra Balikpapan

Balikpapan jurnalpolisi.id Seorang remaja laki-laki berusia 14 tahun ditemukan meninggal dunia akibat tenggelam di kawasan perairan Pantai Banua Patra, Balikpapan, Kalimantan Timur, pada Minggu (19/10/2025). Korban diketahui bernama Muhammad Rasyid Al Fauzi, warga Jalan Inpres 3, Kelurahan Muara Rapak, Balikpapan Utara. Kapolsek Balikpapan Selatan AKP, M Abu Sangit SH, MH membenarkan kejadian tersebut. Ia menjelaskan,…

Read More

Pemkab Malra Gelar Rapat Kunker Mendikdasmen

Langgur, : jurnalpolisi.id Jelang kunjungan kerja (Kunker) Mentri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Prof. Dr. Mu’ti, M. Ed, Pemerintah Kabupaten Maluku Tenggara (Pemkab Malra) gelar rapat yang berlangsung di ruang Sekertaris Daerah, Jumat (16/10/2025). Sedianya rapat yang diikuti beberapa pimpinan OPD itu sekaligus membahas waktu dan pelaksanaan kegiatan selama Kunker Mendikdasmen berlangsung. Rapat dipimpin Plt….

Read More

Status Proper Ditangguhkan Bukan Bukti Pelindo Cemari Lingkungan, Tegas Praktisi Hukum

DUMAI – jurnalpolisi.id Menyikapi pemberitaan yang menyoroti status “Proper Ditangguhkan” terhadap PT Pelindo Regional 1 Cabang Dumai, praktisi hukum di Kota Dumai menilai bahwa kesimpulan adanya pencemaran lingkungan oleh Pelindo masih terlalu dini dan tidak memiliki dasar hukum yang kuat. Menurut Dr (C) Eko Saputra, S.H., M.H., praktisi hukum dan pengamat hukum lingkungan di Riau,…

Read More

Polres Semarang Gelar Apel Kesiapsiagaan jelang Satu Tahun Kepemimpinan Presiden dan Wakil Presiden

Semarang – jurnalpolisi.id Menjelang peringatan satu tahun kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka yang jatuh pada tanggal 20 Oktober 2025 esok, Polres Semarang menggelar apel kesiapsiagaan di halaman Mapolres Semarang pada Minggu sore Q9 Oktober 2025. Kegiatan ini menjadi langkah antisipatif guna memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap terjaga kondusif…

Read More

Polresta Balikpapan Terus Gelar Gerakan Pangan Murah, Bantu Masyarakat Dapatkan Beras SPHP Terjangkau

Balikpapan – jurnalpolisi.id Menjelang akhir pekan, jajaran Polresta Balikpapan bersama instansi terkait terus menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) sebagai upaya membantu masyarakat mendapatkan kebutuhan pokok, khususnya beras SPHP, dengan harga terjangkau. Kegiatan GPM yang digelar secara berkelanjutan di berbagai wilayah hukum Polresta Balikpapan ini dilaksanakan setiap hari mulai pukul 10.00 WITA hingga selesai. Program ini…

Read More

Gandrung Sewu 2025 Bakal Lebih Meriah, Diikuti Ratusan Diaspora Penari dari Berbagai Wilayah Indonesia dan Amerika Serikat

BANYUWANGI – jurnalpolisi.idGandrung Sewu akan hadir pada Sabtu depan, 25 Oktober 2025. Ribuan penari yang akan perform dalam Gandrung Sewu terus berlatih dengan semangat. Menariknya, tahun ini ada ratusan penari dari luar Banyuwangi yang berpartisipasi dalam Gandrung sewu, termasuk diaspora yang tinggal di Amerika Serikat. Lebih dari seribu penari Gandrung Sewu antusias berlatih di Stadion…

Read More