Meringankan Beban Warga Lansia: Kompi 1 Batalyon C Pelopor Brimob Kaltim Hadirkan ‘Jumat Berkah’ di Balikpapan Utara
Balikpapan – jurnalpolisi.id Dalam bingkai kepedulian sosial dan semangat “Bantuan Kemanusiaan Untuk Negeri”, personel Kompi 1 Batalyon C Pelopor Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur kembali melaksanakan program rutin “Jumat Berkah”. Pada hari yang penuh berkah, Jumat (17/10/2025), anggota Brimob menyambangi kediaman warga kurang mampu untuk mendistribusikan paket sembako sebagai bentuk nyata komitmen korps baret biru…
