Brimob Polda Kaltim Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian dan Beri Penghargaan Atlet Berprestasi
Balikpapan jurnalpolisi.id Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur (Kaltim) menggelar upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pengabdian dan Pemberian Penghargaan kepada personel berprestasi. Upacara khidmat ini dilaksanakan di Lapangan M. Jasin Stalkuda, Kelurahan Damai Bahagia, Kota Balikpapan pada hari Kamis, 2 Oktober 2025. Acara tersebut dipimpin langsung oleh Komandan Satuan Brimob Polda Kaltim, Kombes Pol. Andy Rifai,…
