Opsnal Polsek Pangkalan Kerinci Meringkus 2 Org Pengendar Narkoba
PELALAWAN – jurnalpolisi.id Tim Unit Reskrim Polsek Pangkalan Kerinci, mengerebek sebuah rumah kontrakan di Jalan Maharja Indra, Gang Sulung, Kecamatan Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan, Provinsi Riau, Kamis (25/9/2025). Alhasil dua pria asal Perkebunan Padang Pulau, Kecamatan Bandar Pulau, Kabupaten Asahan, Sumatera Utara (Sumut), berinisial MR alias Ojak (31) dan KWS alias Kepri (32), berhasil ditangkap…
