Babinsa Koramil 04/Rupat Lakukan Pemantauan PMK Hewan di Kelurahan Terkul
Terkul, Jum’at, 26 September 2025 – jurnalpolisi.id Pada pukul 09.00 WIB hingga selesai, Sertu Wahirman bersama Bapak Darmo selaku pemilik ternak melaksanakan kegiatan pemantauan penyakit mulut dan kuku (PMK) pada hewan ternak yang berada di wilayah Kelurahan Terkul, Kecamatan Rupat, Kabupaten Bengkalis. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk antisipasi dan deteksi dini terhadap penyebaran PMK pada…
