Kapolda Kepri Bersama Forkopimda Ikuti Rangkaian Peringatan Hari Jadi Ke-23 Provinsi Kepulauan Riau
Tanjungpinang, jurnalpolisi.id Kapolda Kepulauan Riau Irjen. Pol. Asep Safrudin, S.I.K., M.H., bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) menghadiri rangkaian kegiatan dalam rangka memperingati Hari Jadi ke-23 Provinsi Kepulauan Riau pada Rabu (24/9/2025). Kegiatan peringatan Hari Jadi ke-23 Provinsi Kepulauan Riau dihadiri oleh Gubernur Kepri H. Ansar Ahmad, S.E., M.M., Wakil Gubernur Nyanyang Haris Pratamura, S.E.,…
