Jurnal Polisi

Kapolresta Barelang Berikan Penghargaan Kepada Mahasiswa dan Komunitas Driver Online

Batam, jurnalpolisi.id Polresta Barelang melaksanakan apel pagi rutin yang dirangkaikan dengan pemberian penghargaan kepada sejumlah elemen masyarakat, bertempat di Aula Anindhita Polresta Barelang. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolresta Barelang, Kombes Pol Zaenal Arifin, S.I.K., dengan dihadiri Pejabat Utama (PJU) Polresta Barelang, personel jajaran, serta masyarakat penerima penghargaan. Rabu (17/9/2025) Apel pagi dimulai pukul 08.00…

Read More

Warga Antusias, Polsek Balikpapan Barat Distribusikan Beras SPHP Lewat Gerakan Pangan Murah

Balikpapan – jurnalpolisi.id Polresta Balikpapan bersama jajaran kembali melaksanakan Gerakan Pangan Murah (GPM) untuk membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhan pokok dengan harga terjangkau. Kegiatan ini berlangsung di Mapolsek Balikpapan Barat dan Jalan Adil Makmur, Kelurahan Baru Ilir, Kecamatan Balikpapan Barat, pada Selasa (16/9/2025). Dalam kegiatan tersebut, personel gabungan yang terdiri dari Kanit dan Panit Binmas,…

Read More

Polresta Balikpapan Tingkatkan Wawasan Personel Lewat Sosialisasi Bahaya HIV

Balikpapan – jurnalpolisi.id Polresta Balikpapan menggelar kegiatan sosialisasi pencegahan HIV bagi personel kepolisian, ASN, serta pengurus Bhayangkari. Acara berlangsung di Lobby Utama Polresta Balikpapan, Rabu (17/9/2025). Wakapolresta Balikpapan AKBP Hendri EB, SH, SIK, hadir mewakili Kapolresta Balikpapan Kombes Pol Anton Furmanto, SH, SIK, M.Si, yang pada saat bersamaan mengikuti agenda bersama Gubernur Kalimantan Timur di…

Read More

Bhabinkamtibmas Polsek Salapian Dorong Warga Aktif Jaga Keamanan Melalui Satkamling

Langkat – jurnalpolisi.id Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Salapian AIPTU Hartoyo melaksanakan sambang warga sekaligus monitoring dan pengecekan pos satkamling di Dusun Namanjahe, Desa Namanjahe, Kecamatan Salapian, Kabupaten Langkat. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kesadaran masyarakat untuk tetap aktif menjaga keamanan desa melalui sistem keamanan lingkungan (satkamling). Dalam kesempatan tersebut,…

Read More

Kapolda Riau Pimpin Apel Satkamling di Dumai

Dumai, jurnalpolisi.id Kepolisian Daerah (Polda) Riau mengaktifkan kembali satuan keamanan lingkungan (Satkamling) berbasis keadilan ekologis yang diberi nama ‘Green Satkamling’. Kegiatan ini diawali dengan apel akbar yang dipimpin langsung oleh Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan. Apel akbar Green Satkamling digelar di Lapangan Taman Bukit Gelanggang, Jalan HR Soebrantas, Kota Dumai, Rabu (16/9/2025). Kegiatan ini juga…

Read More

Kapolda Irjen Herry Heryawan Tekankan Peran Penting Pers Hijaukan Riau

Pekanbaru, jurnalpolisi.id Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan menerima audiensi pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Riau. Irjen Herry Heryawan mengajak PWI bersinergi dan berkolaborasi dalam menghijaukan lingkungan di Bumi Lancang Kuning.“Kami mengapresiasi kedatangan PWI ini sebagai mitra strategis Polri sebagai pilar utama dalam memberikan informasi kepada masyarakat,” kata Irjen Herry Heryawan, Selasa (16/9/2025). Hadir dalam…

Read More

Besok Zulfahmi Di Tetapkan Sebagai PAW Anggota DPRK Aceh Timur, Dari Partai Aceh.

Aceh Timur – jurnalpolisi.id Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Aceh Timur telah menggelar rapat paripurna pelantikan anggota dewan pengganti antar waktu (PAW) dari Fraksi Partai Aceh. Ketua DPRK Aceh Timur,Musaitir,SE atau yang lebih dikenal Pang gojo,menjelaskan, jadwal tersebut ditetapkan berdasarkan kesepakatan Badan Musyawarah (Bamus) DPRK Aceh Timur yang telah dilakukan beberapa hari yang lalu. “Calon…

Read More

Wakil Bupati Aceh Timur,T.Zainal Sangat Dekat Bersama Rakyat Dan Ramah Sebagai Pemimpin

Aceh Timur-jurnalpolisi.id Ditengah meriahnya pelantikan para Keuchiek yang digelar tadi siang di Aula Serbaguna Pendopo Aceh Timur, Wakil Bupati Timur T. Zainal Abidin S.Pd.i.,M.H. mendapatkan sambutan dan pujian dari ratusan masyarakat dan para tamu undangan yang hadir dalam acara tersebut. Selasa 16 Sep 2025. Pasalnya, sosok yang dikenal akrab dengan masyarakat itu dengan sengaja turun…

Read More

Bupati Pelalawan Hadiri Sosialisasi Keberadaan Izin Lembaga Pengelola Hutan Desa (LPHD) di Desa Pangkalan Gondai

Mamahan Jaya, jurnalpolisi.id Bupati Pelalawan H. Zukri, S.M., M.M. menghadiri kegiatan sosialisasi Keberadaan Izin Lembaga Pengelola Hutan Desa (LPHD) Pangkalan Gondai yang digelar di Dusun Mamahan Jaya, Desa Pangkalan Gondai, Selasa (16/9/2025). Dalam sambutannya, Bupati Zukri menyampaikan bahwa kehadirannya untuk mendampingi perwakilan Balai Kehutanan Sosial Riau-Kepri dalam mensosialisasikan keberadaan LPHD kepada masyarakat. Ia menegaskan pentingnya…

Read More