Jurnal Polisi

Polresta Balikpapan Gelar Apel PAM Kamtibmas Akhir Pekan, Kapolresta: Wujud Komitmen Hadirkan Rasa Aman

Balikpapan – jurnalpolisi.id Polresta Balikpapan menggelar Apel Pengamanan Kamtibmas (PAM Kamtibmas) secara serentak di seluruh jajaran dalam rangka mengamankan aktivitas masyarakat selama akhir pekan, Sabtu-Minggu (30-31/8/2025). Apel dipimpin langsung oleh Kapolresta Balikpapan Kombes Pol Anton Firmanto, S.H., S.I.K., M.Si., didampingi para pejabat utama, Kapolsek jajaran, serta seluruh personel Polresta Balikpapan. Kapolresta dalam arahannya menegaskan pentingnya…

Read More

Kapolres PPU Pimpin Patroli Skala Besar : Polisi Tak Hanya Amankan, Tapi Juga Edukasi Warga

Penajam – jurnalpolisi.id Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Polres Penajam Paser Utara (PPU) menggelar Patroli Skala Besar pada Sabtu (30/8/2025). Kegiatan diawali dengan apel kesiapan di halaman Mako Polres PPU yang dipimpin langsung oleh Kapolres PPU AKBP Andreas Alek Danantara, S.I.K., M.M., M.Tr.SOU. Turut hadir Waka Polres KOMPOL Awan Kurnianto, S.H.,…

Read More

Polwan Polda Kaltim dan Bhayangkari Bagikan 100 Kantong Beras untuk Warga Balikpapan

Balikpapan – jurnalpolisi.id Wujud kepedulian terhadap masyarakat kembali ditunjukkan Polwan Polda Kaltim bersama Bhayangkari Daerah Kaltim melalui kegiatan sosial bertajuk Polwan dan Bhayangkari Berbagi, Sabtu (30/8/2025). Kegiatan berlangsung di Jalan Marsma R. Iswahyudi RT 05, Kelurahan Sepinggan Raya, Kecamatan Balikpapan Selatan. Dalam kesempatan itu, Polwan Bidhumas Polda Kaltim yang dipimpin AKBP Qori Kurniawati, S.E., bersama…

Read More

Tinjut Call Center 110, Polres Pematangsiantar Gagalkan Tawuran dan 4 Remaja Diamankan

Pematangsiantar – jurnalpolisi.id Tindaklanjuti (Tinjut) laporan masyarakat melalui Call Center 110, Polres Pematangsiantar gerak cepat (Gercep) berhasil gagalkan aksi tawuran Jl. Medan, Simpang Rambung Merah Kecamatan Siantar Timur Kota Pematangsiantar, pada hari Jumat 29 Agustus 2025 malam sekira pukul 23.00 Wib. Awalnya laporan masyarakat tersebut diterima Operator Call Center 110 Polres Pematangsiantar kemudian diteruskan ke…

Read More

Mantap Polsek Miru, Lakukan Pelimpahan Tersangka dan Barang Bukti Dua Perkara Sekaligus

Mimika- jurnalpolisi.id Kepolisian Sektor Mimika Baru lakukan pelimpahan Tersangka dan Barang Bukti (Tahap II) terhadap dua perkara yang berbeda sekaligus di Kejaksaan Negeri Timika Kabupaten Mimika, Provinsi Papua Tengah, pada hari Jumad 29 Agustus 2025. Kanit Reskrim IPDA TEGUH KRISANDI FARDHA S. Tr. K pimpin langsung pada proses pelimpahan Tersangka dan Barang Bukti pada kedua…

Read More

Sat Lantas Polres Pematangsiantar Penyuluhan Tertib Berlalulintas di Jalan Kartini

Pematangsiantar – jurnalpolisi.id Satuan Lalulintas (Sat Lantas) Polres Pematangsiantar melalui personil Unit Kamsel melaksanakan kegiatan Penyuluhan Tertib Berlalulintas di Jalan Kartini Simpang Jalan MH. Sitorus, Kota Pematangsiantar, pada Jumat (29/8/2025) pagi pukul : 07.30 Wib. Kepala Satuan (Kasat) Lantas IPTU Friska Susana SH dalam laporannya menyampaikan penyuluhan tersebut merupakan rangkaian kegiatan Bimbingan penyuluhan – Pendidikan…

Read More

Polsek Siantar Marihat Jumat Curhat Kamtibmas Sosialisasikan Call Centre 110 di Jalan Bahkora 2

Siantar – jurnalpolisi.id Polsek Siantar Marihat Polres Pematangsiantar melalui piket Bhbinkamtibmas melaksanakan kegiatan Jumat Curhat Kamtibmas di Jalan Bahkora 2, Kelurahan Marihat Jaya, Kecamatan Siantar Marimbun Kota Pematangsiantar tepatnya di Warung Bapak Enjel Simbolon, pada Jumat 29 Agustus 2025 pagi sekira pukul 09.30 Wib. Kapolsek Siantar Marihat AKP Doni Simanjuntak SH dalam laporannya menyampaikan kegiatan…

Read More

Polresta Balikpapan Kedepankan Pelayanan Humanis dan Prima bagi Masyarakat

Balikpapan – jurnalpolisi.id Polresta Balikpapan terus menunjukkan komitmennya dalam memberikan pelayanan prima kepada masyarakat dengan mengedepankan pendekatan humanis. Hal ini diwujudkan melalui optimalisasi pelayanan publik di Ruang Pelayanan Terpadu yang berada di lantai dasar Mako Polresta Balikpapan. Dalam pelayanan sehari-hari, Polresta Balikpapan menekankan pentingnya etika dan estetika sebagai pelayan masyarakat. Berbagai fasilitas juga disiapkan untuk…

Read More

Polres Mahakam Ulu Gelar Doa Bersama Lintas Elemen, Wujudkan Solidaritas dan Kepedulian

Mahakam Ulu – jurnalpolisi.id Polres Mahakam Ulu menggelar Doa Bersama Lintas Elemen sebagai wujud solidaritas dan kepedulian, Sabtu (30/8/2025). Kegiatan yang berlangsung di Aula Mako Polres Mahakam Ulu, Kampung Ujoh Bilang, Kecamatan Long Bagun, ini dipimpin langsung oleh Kapolres Mahakam Ulu AKBP Eko Alamsyah, A.Md., S.H., M.H. Hadir dalam kegiatan tersebut jajaran pejabat utama Polres…

Read More