Dua Pejabat Dinperkim LH Batu Bara Ditahan Terkait Dugaan Korupsi Rp666 Juta
Batu Bara, jurnalpolisi.id 1 Agustus 2025 — Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Batu Bara resmi menahan dua pejabat dari Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Lingkungan Hidup (Dinperkim LH) atas dugaan tindak pidana korupsi, Jumat (01/08/2025). Siapa yang ditahan?Kedua pejabat yang ditahan adalah LA, mantan Kepala Dinas, dan IS, Bendahara Pengeluaran Dinperkim LH. Keduanya diduga terlibat dalam…
