Polresta Banyuwangi Bersama Tim Gabungan Umumkan Dua Identitas Jenazah korban KMP Tunu Pratama Jaya
Banyuwangi – jurnalpolisi.id Polresta Banyuwangi bersama Tim Gabungan dari DVI Pusdokkes Polri, Biddokkes Polda Jatim, Sidokkes Polresta Banyuwangi, RSUD Blambangan, dan Unit Inafis kembali mengungkap identitas dua jenazah korban tenggelamnya KMP Tunu Pratama Jaya. Proses identifikasi diumumkan melalui konferensi pers pada Selasa (29/7/2025), dipimpin oleh Wakapolresta Banyuwangi AKBP Teguh Priyo Wasono, mewakili Kapolresta Kombes Pol….
