Ikan Mabuk dan Air Sungai Keruh di Sungai Kubah: Warga Lalang Curiga Limbah Pabrik Jadi Penyebab
Batu Bara, Sumatera Utara – jurnalpolisi.id Jumat, 25 Juli 2025 Fenomena mencurigakan kembali terjadi di Sungai Kubah Padang, Desa Lalang, Kecamatan Medang Deras, Kabupaten Batu Bara. Sejumlah ikan dan kepiting terlihat mabuk dan mengapung ke permukaan air sungai pada Jumat siang, sekitar pukul 10.00 WIB. Kejadian ini sontak menjadi perhatian warga dan para pengguna jalan…
