Peringati Hari Anak Nasional 2025 di Situs Kanigoro Campurdarat: Tanamkan Nilai Budaya Sejak Dini
Tulungagung- jurnalpolisi.id Dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional 2025. sebuah kegiatan budaya dan edukatif di gelar pada Rabu (23/07/2025) pukul 08.00 WIB bertempat di Balai Desa Campurdarat, tepatnya di lingkungan situs Kanigoro, Kecamatan Campurdarat, Kabupaten Tulungagung. Acara ini di selenggarakan oleh Sabdo Alam Komunitas Budaya dengan melibatkan anak-anak dan masyarakat campurdarat. Acara ini dihadiri oleh…
